Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2012

Cara Kreatif Menghadapi Stress

Gue yakin, enggak ada manusia yang enggak pernah stress. Kalau ada yang bilang kalau hidupnya enggak pernah stress, perlu dipertanyakan apakah itu manusia normal atau bukan. Orang gila aja bisa stress, sama juga dengan orang yang sehat. Yang membedakan orang sehat dengan yang enggak itu cara menangani stressnya. Keliatannya sederhana bin gampang, tapi prakteknya enggak sesimpel itu kan. Gue sendiri, meskipun disini mau berbagi tips tentang menangani stress, tapi enggak berarti hidup gue lancar terus. Stress itu ga bisa dihindari, tapi bisa diatasi. Dibawah ini gue mau bagi tips-tips sederhana dan kreatif, gimana sih cara overcome tekanan stress biar enggak jadi penyakit...... Let's GO.... 1. Tertawa dan Senyum: Tertawa dan senyum akan membantu akan mengurangi stress. Meski kita sedang dalam keadaan stress yang tinggi, namun dengan tertawa dan senyum, stress akan berkurang. Enggak setiap saat kita harus serius, yang dipikirin cuma kerja, kerja, kerja dan pencapaian. Dari se...